Kunjungi Pameran
Khazanah Arsip

Informasi BAST sebagai Pusat Studi


Berdasarkan nota kesepahaman antara BRR, Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) dan pemerintah Nanggroe Aceh Darussalam, segala arsip yang telah tercipta dari kegiatan yang dilakukan oleh BRR dikelola oleh ANRI di wilayah provinsi Aceh. Sesuai dengan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1971 (saat ini Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009) tentang pokok-poko kerasipan kearsipan, maka dari itu ANRI dengan upayanya membentuk sebuah UPT yang diberi nama Balai Arsip Tsunami Aceh (BATA) untuk dapat mengelola arsip-arsip tersebut.


Pada tahun 2017 Balai Arsip Tsunami Aceh (BATA) berubah nama menjadi Balai Arsip Statis dan Tsunami Aceh (BAST)

Guna meningkatan akses dan pemanfaatan arsip-arsip tersebut sebagai sumber pembelajaran dan penelitian, Balai Arsip Statis dan Tsunami membentuk Pusat Studi Arsip Kebencanaan/Arsip Tsunami melalui Keputusan Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia Nomor 424 Tahun 2021 Tentang Pusat Studi Arsip Kebencanaan/Arsip Tsunami. Pusat Studi ini akan menjadi rujukan sumber informasi yang autentik dan terpercaya bagi para peneliti yang ingin memanfaatkan arsip-arsip tsunami yang tersimpan di Balai Arsip Statis dan Tsunami.

 

 

Pameran Foto Pasca Bencana Tsunamii


12w
2
3
4
5
6
7
8
9

Link Terkait


Arsip Nasional Republik Indonesia TDMRC Literasi Arsip Kebencanaan Universitas Syiah Kuala Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Pemda Aceh Layanan Pengaduan Laporan Rakyat

BAST Menuju Zona Integritas


1
2
3
4
5
6
7
8
9

Instagram Feed